- Selama mengonsumsi Taburia, ada kemungkinan tinja anak berwarna hitam. Itu tidak masalah karena warna hitam tersebut disebabkan oleh zat besi yang dikandung dlam Taburia.
- Selain itu adakalanya terjadi susah buang air besar. Hal ini dapat diatasi dengan anak meminum air putih matang yang lebih banyak.
- Apabila setelah diberi Taburia warna makanan sedikit berubah, tidak perlu dikhawatirkan karena perubahan itu tidak mengurangi manfaat Taburia.
- Makanan pagi anak Balita yang telah dicampur Taburia dapat memenuhi kebutuhan vitamin dan mineral anak.
Sasaran Taburia adalah semua anak balita usia 24 - 59 bulan.
Anak usia di bawah 24 bulan bukan sasaran Taburia
Karena :
- 0 - 6 bulan, mendapat hanya ASI saja (ASI Eksklusif)
- 6 -24 bulan, mendapat makanan pendamping ASI (MP-ASI)dan ASI tetap diteruskan.
Baca juga :
TABURIA (MULTIVITAMIN DAN MINERAL BALITA
Tidak ada komentar:
Posting Komentar